
Jumat, 30 April 2021
Gabriela Apriani Koli mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris menjadi juara 1 dalam lomba pidato yang di selenggarakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa dalam rangka memperingati hari Kartini. Lomba pidato ini mengangkat tema “Meneladani Semangat Kartini di Tengah Pandemi Covid-19”.
Tetap semangat untuk kita semua dalam mengembangkan potensi kita masing-masing
More Stories
Selamat kepada Mr. Henry Elisa, M.Pd atas pencapaiannya sebagai Penerima Hibah Nasional Penelitian
Selamat Hari Guru Nasional 2023
Study Club dan Latihan Baris-berbaris